PILIHAN GANDA SUB BAB 2.2

1. Untuk operasi sinyal kecil, lokasi titik Q biasanya ......... 
     A. Kritis           
     B. Tidak kritis          
     C. Ditengah garis beban AC
     D. Ditengah garis beban DC
     E. Dipinggir garis beban AC

Jawaban: B. Tidak kritis

2. Dioda semikonduktor digunakan untuk..
    A. Menghantarkan arus listrik ke satu arah saja dan menghambat arus pada arah berlawanan
    B. Menghantarkan arus listrik kedua arah tanpa mengha,bat laju arus
    C. Memblokir arus listrik yang datang
    D. Mengubah arus searah menjadi arus bolak balik
    E. Menghambat arus dari arah yang berlawanan

Jawaban : A. Menghantarkan arus listrik ke satu arah saja dan menghambat arus pada arah berlawanan
Dioda semikonduktor merupakan komponen yang menhantarkan arus listrik satu arah dan menghambat arus dari arah sebaliknya. Dioda merupakan penyearah yang paling sederhana, yaitu penyearah setengah gelombang.

3. Kurva karakteristik dioda semikonduktor merupakan sebuah kurva yang..
    A. Kurva yang menampilkan hubungan antara besar tegangan dengan hambatan
    B. Kurva yang menampilkan hubungan antara besar daya dioda dengan arus yang mengalir
    C. Kurva yang menampilkan hubungan antara besar arus yang mengalir pada dioda dengan hambatan
    D. Kurva yang menampilkan hubungan antara besar arus yang mengalir pada dioda dengan tegangan
    E. Kurva yang memperlihatkan garis beban dioda

Jawaban : D. Kurva yang menampilkan hubungan antara besar arus yang mengalir pada dioda dengan tegangan

Komentar

Postingan populer dari blog ini

KOMITMEN TERHADAP KESELAMATAN DAN RESIKO DALAM PEKERJAAN

KELEBIHAN DAN KEKURANGAN MENJADI SEORANG PEMIMPIN